Apa yang ada di benak Anda tentang bunga teratai? Pastinya bunga indah yang hidup di air/daerah rawa. Warnanya yg menarik dan cantik adalah pesona bunga teratai tersebut.
Teratai ini tumbuh secara liar. Namun kini sudah banyak yang melakukan pembudidayaan terhadap bunga teratai ini untuk dijadikan tanaman hias. Bunga Teratai cukup diminati karena memang warnanya yang cantik dan hidupnya di air menjadi salah satu daya tarik bunga ini untuk dijadikan budi daya tanaman hias. Tanaman ini tumbuh tegak dan mempunyai rimpang yang tebal dan bersisik. Selain mempunyai keunikan, Teratai juga memiliki banyak khasiat sebagai ramuan herbal. Teratai tumbuh menjalar, sementara daun dan bunganya keluar dari rimpang.
Nama latin: Nelumbium nucifera
Khasiat:
himma
ok